Yamaha XJ6

Selain Sepeda Motor Bebek Injeksi yang telah dikeluarkan atau dibuat Yamaha. Produsen kendaraan ternama di dunia ini juga merilis Motor Gede atau moge. Salah satunya adalah Yamaha XJ6, kehadiran motor ini cukup menyita perhatian masyarakat.XJ6 merupakan salah satu moge yang dibuat Yamaha. Motor yang satu ini memang mempunyai penampilan yang sangat jantan dan menawan.Berbagai jenis dan type motor yang telah dirilis tahun 2012 dan akan dirilis 2013 cukup banyak juga. Dan ada juga yang direvisi untuk menambah fitur yang dimiliki sebuah kendaraan bermotor.

Kami rilis Berita Terbaru dari Yamaha XJ6.
Yamaha Motor Company Limited saat ini tengah mengerjakan revisi dari model Yamaha XJ6 dan Diversion F untuk lansiran 2013, demikian dilaporkan laman Visordown, Jumat (31/8/12).

Pabrikan Sepeda Motor yang berbasis di Kota Iwata itu melakukan update untuk model XJ6 diantaranya merancang ulang panel samping dan merevisi tudung lampu depan, desain jok penumpang dengan tiga variasi serta update pada back-lighting LED untuk instrumen.

Selain itu terdapat perubahan pada cover jok untuk kedua model, lensa indikator yang lebih jelas dan aksen warna hitam untuk filter cap dan penyetel rantai yang telah dimodifikasi. Semua model motor tersedia dalam dua varian warna yaitu hitam dan putih, sedangkan Yamaha XJ6 juga dilengkapi dengan fitur rem ABS

Namun bagi anda yang ingin tahu tentang Spesifikasi XJ6, kami juga berbagi informasinya di bawah ini.


General information
Model:Yamaha XJ6
Year:2012
Category:Naked bike
Rating:57.7 out of 100. Show full rating and compare with other bikes
Engine and transmission
Displacement:600.00 ccm (36.61 cubic inches)
Engine type:In-line four, four-stroke
Power:76.44 HP (55.8 kW)) @ 10000 RPM
Torque:59.70 Nm (6.1 kgf-m or 44.0 ft.lbs) @ 6100 RPM
Compression:12.2:1
Bore x stroke:65.5 x 44.5 mm (2.6 x 1.8 inches)
Valves per cylinder:4
Fuel system:Injection
Fuel control:DOHC
Ignition:TCI
Lubrication system:Wet sump
Cooling system:Liquid
Gearbox:6-speed
Transmission type,
final drive:
Chain
Clutch:Wet, Multiple Disc
Emission details:Three-way catalyser with O2 sensor
Chassis, suspension, brakes and wheels
Frame type:Steel, Diamond Shaped
Rake (fork angle):26.0°
Trail:103 mm (4.1 inches)
Front suspension:Telescopic forks
Front suspension travel:130 mm (5.1 inches)
Rear suspension:Linked monoshock with spring preload adjustment
Rear suspension travel:130 mm (5.1 inches)
Front tyre dimensions:120/70-ZR17
Rear tyre dimensions:160/60-ZR17
Front brakes:Double disc
Front brakes diameter:298 mm (11.7 inches)
Rear brakes:Single disc
Rear brakes diameter:245 mm (9.6 inches)
Physical measures and capacities
Weight incl. oil, gas, etc:205.0 kg (451.9 pounds)
Seat height:785 mm (30.9 inches) If adjustable, lowest setting.
Overall height:1,085 mm (42.7 inches)
Overall length:2,120 mm (83.5 inches)
Overall width:770 mm (30.3 inches)
Ground clearance:140 mm (5.5 inches)
Wheelbase:1,440 mm (56.7 inches)
Fuel capacity:17.00 litres (4.49 gallons)
Oil capacity:3.40 litres (0.22 quarts)
Other specifications
Starter:Electric
Color options:Red, white, black
Further information
Parts and accessoriesOur partner CMSNL ships low cost OEM motorcycle parts to Australia, Austria, Bahamas, Belgium, Canada, China, Croatia, Cyprus, Czech Republic, Denmark, Estonia, Finland, France, Germany, Greece, Hong Kong, Hungary, Iceland, India, Ireland, Italy, Japan, Kuwait, Latvia, Lithuania, Luxembourg, Macedonia, Malta, Montenegro, The Netherlands, New Zealand, Norway, Poland, Portugal, Serbia, Slovakia, Slovenia, South Africa, Spain, Sweden, Switzerland, Taiwan, Ukraine, United Kingdom, The United States and more. Or check out parts and accessories from our other partners.
Ask questionsJoin the 12 Yamaha XJ6 discussion group.
Insurance, loans, tests Check out insurance here. Search the web for dealers, loan costs, tests, customizing, etc.
Related bikesList related bikes for comparison of specs

Yamaha melakukan penyegaran pada varian sport motor sportnya, XJ6. Bahkan, motor 600 cc ini kini memiliki dua pilihan varian yakni Diversion F (full fairing) dan Diversion (semi fairing).

Dilansir Visordown, Jumat 31 Agustus 2012, penyegaran dilakukan pada desain lampu depan beserta panel samping kini lebih atraktif dengan banyak sudut.

Selain itu, ada sentuhan baru pada permukaan jok, handle pada jok belakang, lampu sein yang transparan dan lampu depan LED backlit.

Moge ini juga dilengkapi dengan suspensi depan teleskopik dan suspensi belakang monoshock yang bisa diatur sesuai kenyamanan pengendara. Ban depan dilengkapi dengan rem cakram ganda dan tersedia versi ABS.

Untuk jantung pacunya, motor ini tetap mengandalkan mesin berkapsitas 600cc empat silinder segaris dengan sistem pendingin cair. Bore dan stroke masih sama dengan mesin FZ6. Berdasarkan data Yamaha, XJ6 mampu mengeluarkan tenaga 76 PS pada 10.000 rpm dan torsi 59,5 Nm pada 8.500 rpm.

Yamaha XJ6 hadir dengan dua pilihan warna yakni Competition White dan Midnight Black. Adapun Sedangkan versi Diversion dan Diversion F tersedia hanya dalam warna Competition White.

Tentu saja Revisi Yamaha XJ 6 yang akan hadir di tahun 2013 mendatang, akan membuat moge ini makin menarik dan menjadi sebuah Moge yang cukup mempesona. Kita tunggu saja kehadiran Revisi Yamaha XJ61.
Yamaha XJ6 Yamaha XJ6 Reviewed by Bonita on 7:45 PM Rating: 5

1 comment:

Powered by Blogger.